Detail Cantuman

Image of Analisis Pengelolaan Wakaf Tunai pada Global Wakaf Corporation

Akuntansi Syariah

Analisis Pengelolaan Wakaf Tunai pada Global Wakaf Corporation



Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengelolaan program wakaf tunai di Global Wakaf Corporation (GWC). Metode penelitian ini kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus yang bertujuan untuk mendeskripsikan realitas pengelolaan wakaf tunai di GWC. Hasil penelitian, dapat ditemukan bahwa dalam pengelolaan Wakaf Tunai yang dilakukan oleh GWC secara keseluruhan telah dilaksanakan sesuai dengan hukum yang ada, baik dari peraturan perundang-undangan, Peraturan Menteri Agama, dan peraturan yang dikeluarkan oleh BWI. Sementara itu untuk penerapan prinsip-prinsip Good Corporate Governance (GCG) yang dilakukan oleh Global Wakaf sudah dilakukan secara maksimal. Dari lima prinsip dasar GCG termasuk transparansi, akuntabilitas, tanggung jawab, independen dan keadilan, sebenarnya sudah sesuai dengan Prinsip GCG sesuai dengan (Standard Oprating Policy & Prosedure) SOPP yang di keluarkan oleh GWC tetapi pada prinsip transparansi masih menginduk ke ACT grup sehingga laporan GW masih belum dilihat secara utuh laporan keuangan asli GWC.



Ketersediaan

S 837/19S 837/19Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 837/19
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
xvi, 193 hlm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 837/19
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
41501017
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.