Detail Cantuman

Image of Analisis Penerapan Bisnis Model dengan Menggunakan Business Model Canvas pada Bisnis Ritel (Studi Kasus Mitra Technic Electronic Kabupaten Tegal)

Manajemen Bisnis Syariah

Analisis Penerapan Bisnis Model dengan Menggunakan Business Model Canvas pada Bisnis Ritel (Studi Kasus Mitra Technic Electronic Kabupaten Tegal)



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perancangan model bisnis baru sebagai bentuk strategi pengembangan usaha pada Mitra Technic Electronic dengan menggunakan Business Model Canvas. Tipe penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif. Hasil dari analisis dan identifikasi Business Model Canvas dapat menjadi pilihan strategi pengembangan usaha yang tepat untuk Mitra Technic Electronic. Customer segment adalah segmen demografis dan psikografis. Value proposition pengurangan harga, harga rendah, penyesuaian dan kinerja. Channels melalui offline yaitu membuka outlet, dan juga melalui online yaitu WhatsApp, Facebook, Youtube dan website. Customer relationships menggunakan garansi, komunitas, personal assistant, prinsip keramahan, dan co-creation. Revenue stream berasal dari penjualan dan pembuatan kartu membership berbayar. Key resources adalah sumber daya fisik di antaranya mobil box operasional, outlet, Gudang, kantor, dan kursi pelanggan, dan juga sumber daya manusia di antaranya divisi keuangan, divisi SDM, divisi-divisi operasional dan produksi, divisi marketing dan admin. Key activities meliputi kegiatan penjualan, pelayanan personal online, aktivasi brand, dan kegiatan produksi. Key partnership meliputi supplier, riteler, sekolah-sekolah dan instansi pemerintah. Cost structure di alokasikan untuk pembentukan tim internal dan menciptakan nilai tambah Perusahaan.



Ketersediaan

SKR 1730/24SKR 1730/24Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
SKR 1730/24
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
105 hlm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SKR
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.