Detail Cantuman

Image of Faktor-faktor yang Mempengaruhi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam Mengambil Pembiayaan Modal Usaha pada Lembaga Pembiayaan Peer to Peer Lending Syariah Qazwa.id

Perbankan Syariah

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dalam Mengambil Pembiayaan Modal Usaha pada Lembaga Pembiayaan Peer to Peer Lending Syariah Qazwa.id



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi UMKM dalam mengambil pembiayaan modal usaha pada lembaga pembiayaan peer to peer lending syariah yaitu qazwa.id. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan non-probabilitas yaitu purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada tiga faktor yang mempengaruhi UMKM dalam mengambil pembiayaan modal usaha di qazwa yaitu akses pembiayaan yang mudah dan cepat, margin dan sistem syariah. Diantara ketiga faktor tersebut, faktor yang sangat mempengaruhi UMKM dalam mengambil pembiayaan modal usaha di qazwa adalah sistem syariah yang digunakan qazwa, yaitu akad mudharabah dan murabahah terbukti dari hasil wawancara mayoritas 4 dari 10 responden memilihnya.



Ketersediaan

S 1174/21S 1174/21Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1174/21
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 1174/21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.