Detail Cantuman
Akuntansi Syariah
Analisis Pengaruh Biaya Corporate Social Responsibility, Management Laba dan Intensitas Aset Tetap Terhadap Efective Tax Rate (Study pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Issi Periode 2013-2017)
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Biaya Corporate Cocial Responsibility (CSR), Manajemen Laba (ML) dan Intensitas Aset Tetap (IAT) terhadap Effective Tax Rates (ETR). Objek dalam penelitian ini adalah perusahaan pertambangan yang terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI). Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling, sehingga memperoleh 10 sampel perusahaan pertambangan periode 2013-2017. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda menggunakan data panel yang diolah dengan
menggunakan Eviews 9. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa CSR, ML dan IAT secara simultan berpengaruh signifikan terhadap ETR. Sedangkan secara parsial; ML berpengaruh negatif signifikan terhadap ETR, CSR dan IAT tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap ETR.
Ketersediaan
S 728/18 | S 728/18 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 728/18
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 728/18
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Arifah Nursani
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.