Detail Cantuman
Manajemen Bisnis Syariah
Pengaruh Kualitas Produk, Rating, dan Ulasan Produk Terhadap Keputusan Pembelian pada e-Commerce Shopee (pada Mahasiswa Aktif STEI SEBI)
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, rating dan ulasan produk terhadap keputusan pembelian di e-Commerce Shopee pada Mahasiswa STEI SEBI. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif asosiatif. Data yang digunakan adalah data premier yang diperoleh dengan menyebar kuesioner pada 91 responden di STEI SEBI. Teknik pengambilan sampel menggunakan Purposive sampling dengan rumus slovin. Teknis analisis data menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kualitas produk secara parsial tidak bepengaruh terhadap keputusan pembelian, sedangkan rating dan ulasan produk berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. R square yang diperoleh pada penelitian ini sebesar 0,811, hasil ini memiliki arti bahwa Variabel kualitas produk, Rating, dan Ulasan produk mampu menjelaskan variabel dependen yaitu keputusan pembelian sebesar 81,1%.
Ketersediaan
S 1656/23 | S 1656/23 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 1656/23
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2023 |
Deskripsi Fisik |
92 hlm.
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Muliadi Ahmad Selian
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.