Detail Cantuman

No image available for this title

Perbankan Syariah

Peran Baitul Maal wal Tamwit (BMT) Terhadap Pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)



BMT adalah lembaga bisnis dan sosial yang memberikan modal bagi perkembangan usaha mikro kecil dan menengah. Pembinaan dan pengembangan usaha kecil perlu memperhatikan klasifikasi dan tingkat pengembangan usaha mikro kecil dan menengah, tetapi dengan tetap menerapkan keleluasaan dalam pembinaan sehingga tidak menghambat
upaya pembinaan dan pengembang dari usha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Baitul Maal wal Tamwil (BMT) Terhadap Pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan metode kualitatif dan dengan jenis penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan data adalah menggunakan studi literatur, yaitu melalui buku-buku dan penelitin yang relevan. Hasil penelitian ini mendeskripsikan bahwa keberadaan BMT sangat berperan terhadap pertumbuhan UMKM yang ada di negeri ini, khusunya dalam penyediaan modal tambahan berbentuk pembiayaan yang diberikan kepada nasabah yang berperan sebagai pelaku usaha untuk mengembangkan usaha yang sedang dijalani dan juga untuk nasabah yang
membutuhkan uang dalam kepentingan apapun untuk memenuhi kewajibannya.



Ketersediaan

SM 0383/16SM 0383/16Rak Studi MandiriTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
SM 0383/16
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SM 0383/16
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.