Detail Cantuman

Image of Pengaruh Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas Bank Muamalat Indonesia Periode 2011-2021

Akuntansi Syariah

Pengaruh Pembiayaan Mudharabah dan Musyarakah Terhadap Profitabilitas Bank Muamalat Indonesia Periode 2011-2021



Bagi hasil merupakan salah satu keunggulan dari perbankan syariah dibandingkan dengan bank konvensional karena prinsip mudharabah dan musyarakah memberikan manfaat lebih kepada sektor riil. Namun pada
praktiknya, kedua kontrak tersebut tidak memberikan kontribusi besar dibandingkan dengan kontrak lainnya. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pembiayaan mudharabah dan musyarakah terhadap
Profiabilitas Return On Assets (ROA). Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif menggunakan data sekunder yaitu laporan keuangan triwulan Bank Muamalat pada tahun 2011 – 2021. Teknik dalam mengambil sampel yaitu purposive sampling melalui website laporan keuangan Bank Muamalat Indonesia dan memakai referensi seperti artikel, buku, dan yang lainnya untuk mendapatkan sebuah tambahan informasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pembiayaan mudharabah berpengaruh terhadap ROA. Pembiayaan musyarakah tidak berpengaruh terhadap ROA.



Ketersediaan

S 1428/22S 1428/22Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1428/22
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 1428/22
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.