Detail Cantuman
Manajemen Bisnis Syariah
Pengaruh Promosi dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Hijab pada Konsumen Umama Super Store Pekanbaru
Di era modern yang terjadi sekarang, perkembangan berbagai kebutuhan sudah mulai terlihat, salah satunya adalah sandang, pakaian yang kini memiliki pengaruh besar di dunia fashion khususnya fashion muslimah adalah hijab. Umama Super Store pekanbaru merupakan usaha yang menjual berbagai jenis hijab yang berdiri dikota pekanbaru dengan banyaknya pesaing toko hijab. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh promosi dan harga terhadap keputusan pembelian hijab pada konsumen Umama Super Store Pekanbaru. Adapun metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan analisis regresi linier berganda . Berdasarkan hasil penelitian dengan 100 sampel diketahui bahwa variabel promosi dan harga memiliki pengaruh positif serta signifikan terhadap keputusan pembelian hijab pada konsumen Umama Super Store Pekanbaru.
Ketersediaan
S 1410/22 | S 1410/22 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 1410/22
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2022 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 1410/22
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Adilah Raihana Putri. S
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.