Detail Cantuman

Image of Analisis Persepsi Yang Mempengaruhi Minat Anggota Terhadap Pembiayaan Syariah Dana Talangan Pendidikan di Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi

Perbankan Syariah

Analisis Persepsi Yang Mempengaruhi Minat Anggota Terhadap Pembiayaan Syariah Dana Talangan Pendidikan di Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi



Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor persepsi apa saja yang mempengaruhi minat anggota dalam mengambil pembiayaan syariah dana talangan pendidikan di Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengambilan sampel menggunakan non-probabilitas yaitu Sampling Jenuh, bahwasanya semua populasi dijadikan sampel. Jadi jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu 33 anggota pada dana talangan Pendidikan Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi. Tehnik analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis regresi berganda dan diproses menggunakan IBM SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari tiga faktor persepsi yang diteliti berpengaruh secara simultan terhadap minat anggota. Terdapat dua faktor yang secara parsial mempengaruhi minat anggota dalam mengambil pembiayaan dana talangan pendidikan di Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi, yaitu faktor individu dan faktor target. Sedangkan faktor situasi dan kondisi secara parsial tidak mempengaruhi minat anggota dalam melakukan pembiayaan dana talangan pendidikan di Koperasi Mitra Dhuafa Cileungsi.



Ketersediaan

S 1179/21S 1179/21Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1179/21
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 1179/21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.