Detail Cantuman

Image of Faktor yang Mempengaruhi Minat Nasabah Melakukan Pembiayaan Mudharabah pada PT. BPRS Bhakti Sumekar Bandaran, Pamekasan, Jawa Timur

Perbankan Syariah

Faktor yang Mempengaruhi Minat Nasabah Melakukan Pembiayaan Mudharabah pada PT. BPRS Bhakti Sumekar Bandaran, Pamekasan, Jawa Timur



Penelitian ini untuk menguji faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi minat nasabah melakukan pembiayaan mudharabah pada PT. BPRS Bhakti Sumekar. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif. Variabel dependen penelitian ini adalah minat nasabah (Y), dan variabel penelitian independen penelitian ini adalah produk (X1), pelayanan (X2), agama (X3), promosi (X4), pengetahuan syariah (X5) dan transparansi (X6). Sampel penelitian ini adalah nasabah pembiayaan mudharabah BPRS Bhakti Sumekar yang berjumlah 67 nasabah. Pengumpulan data dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner kepada 67 nasabah sebagai responden dengan menggunakan skala likert. Hasil analisis menunjukkan bahwa variabel independen memiliki pengaruh positif terhadap minat nasabah. Dan hasil uji secara simultan menunjukkan bahwa variabel independen memiliki pengaruh secara bersama-sama terhadap minat nasabah melakukan pembiayaan mudharabah pada PT. BPRS Bhakti Sumekar.



Ketersediaan

S 1150/21S 1150/21Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1150/21
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 1150/21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.