Detail Cantuman

Image of Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan pada Bank Syariah Mandiri dan Bank BNI Syariah pada Tahun 2019-2020

Perbankan Syariah

Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan pada Bank Syariah Mandiri dan Bank BNI Syariah pada Tahun 2019-2020



Kinerja keuangan sebagai alat ukur untuk mengetahui proses melaksanakan sumberdaya keuangan yang dipunyai oleh perusahaan. Pandemi Covid-19 berdampak pada sektor perbankan sehingga mengakibatkan pembiayaan tidak lancar karena penunggakan debitur sebagai akibat dari banyaknya masyarakat kehilangan pekerjaan dan kesulitan untuk pembayaran pembiayaan. Penelitian ini mempunyai tujuan yakni melakukan analisis perbandingan kinerja keuangan antara Bank Syariah Mandiri dengan Bank BNI Syariah selama pandemi Covid-19, dengan menggunakan catatan laporan keuangan triwulan 1, 2, 3 dan 4 untuk tahun 2019 dan 2020 dengan melalui pengujian Independen Sampel T-Test. Terdapat perbedaan antara kinerja keuangan Bank BNI Syariah dan Bank Syariah Mandiri dari aspek NPF dan CAR, dan sedangkan dari segi aspek BOPO, ROA dan ROE menunjukkan bahwa secara signifikan tidak ada perbedaan antara kinerja keuangan Bank Syariah Mandiri dan Bank BNI Syariah. Paper ini merekomendasikan kepada BNI Syariah agar memperhatikan rasio ROE dan NPF. sedangkan kepada Bank Syariah Mandiri agar memperhatikan rasio CAR, ROA, dan BOPO.



Ketersediaan

AJ 005/21AJ 005/21Rak Artikel JurnalTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
AJ 005/21
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
AJ 005/21
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.