Detail Cantuman
Akuntansi Syariah
Optimalisasi Aset Wakaf Produktif Untuk Peningkatan Ekonomi Pesantren
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui mengetahui bagaimana praktik optimalisasi aset wakaf produktif di Pondok Pesantren Darunnajah 2 dan dampaknya terhadap peningkatan ekonomi pesantren. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Tekhnik pengambilan data dilakukan melalui dokumentasi dan wawancara kepada para informan yang berasal dari Pondok Pesantren Darunnajah 2 Cipining. Hasil penelitian menunjukan bahwa optimalisasi aset wakaf di pondok pesantren Darunnajah 2 telah berjalan baik, Darunnajah 2 membangun unit-unit usaha produktif dengan menggunakan aset wakaf yang ada untuk pemenuhan
biaya pondok yang lain. Namun karena hambatan kekurangan SDM dan lahan yang begitu luas pesantren menjadi kesulitan untuk mengembangkannya.
Ketersediaan
S 1068/21 | S 1068/21 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 1068/21
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2021 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 1068/21
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
41701024
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Dinda Rosdiana
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.