Detail Cantuman

Image of Strategi Pengembangan Organisasi Pengelola Zakat Pada Masa Pandemi Covid 19 (Studi Kasus : LAZ Nahwa Nur)

Perbankan Syariah

Strategi Pengembangan Organisasi Pengelola Zakat Pada Masa Pandemi Covid 19 (Studi Kasus : LAZ Nahwa Nur)



Dari tahun ke tahun Organisasi Pengelola Zakat (OPZ) di Indonesia terus meningkat. Maka untuk mengoptimalkan pengumpulan dan pendistribusian zakat, OPZ memerlukan beberapa strategi agar zakat dapat teroptimalisasi dengan baik dan menjaga eksistensi organisasinya apalagi di masa pandemi covid 19. LAZ Nahwa Nur tergolong lembaga zakat yang baru di dunia perzakatan Indonesia, di masa pandemi virus corona LAZ nahwa Nur mengalami peningkatan dalam mengumpulkan dana zakat. Maka selayaknya memiliki strategi pengembangan organisasi yang sesuai dengan visi dan misi. Mtode yang digunakan adalah Analisis SWOT dan dilanjutkan tahap pengambilan keputusan dengan metode Perencanaan Strategi Kuantitatif (QSPM). Analisis SWOT menghasilkan faktor-faktor penentu eksternal dan internal utama LAZ Nahwa Nur, serta Strategi ST, SO, WT dan WO. Sedangkan metode QSPM didapatkan hasil alternatif terbaik untuk LAZ Nahwa Nur yaitu Strategi Integrasi Horizonal.



Ketersediaan

S 1051/21S 1051/21Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 1051/21
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 1051/21
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
41702044
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.