Detail Cantuman
Akuntansi Syariah
Pengelolaan Zakat di Aceh perspektif Sejarah dan Qanur
Permasalahan pada penelitian ini adalah bagaimana pengelolaan zakat di Aceh dilihat dari sisi sejarah nya yakni tepatnya sebelum kemerdekaanserta bagaimana pengelolaan zakatberdasarkan qanun yang berlaku di Aceh saat ini. Penelitian ini membahas bagaimana pengelolaan zakat di Aceh dari sebelum kemerdekaan serta setelah kemerdekaan dan bagaimanapengelolaan zakat di Aceh sesuai dengan Qanun yang berlaku sekarang. Dengan menggunakan metode kajianSejarah dan riset kepustakaan dari buku,literatur maupun jurnal. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa pengelolaan zakat di Aceh sebelum kemerdekaan masih sangat sederhanakarena belum ada amil yang secara utuh menghimpun zakat. Jugadisebutkan dalam qanun bahwa zakat di Aceh ditetapkan sebagai PAD(Pendapatan Asli Daerah).
Ketersediaan
S 402/16 | S 402/16 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 402/16
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2012 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 402/16
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Cut Hayatun Nufus
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.