Detail Cantuman

Image of Peran Corporate Structure Terhadap Good Corporate Governance Studi Kasus Pada Bank Syariah Mandiri

Akuntansi Syariah

Peran Corporate Structure Terhadap Good Corporate Governance Studi Kasus Pada Bank Syariah Mandiri



Penelitian ini bertujuan untuk melihat kualitas Corporate Structure dalam menerapkan Good Corporate Governance pada Bank Syariah Mandiri dan perkembangan dari penilaian CGC BSM yang dilakukan oleh CGPI dari 2014 hingga 2018. Metode penelitian yang digunakan adalah metode analisis deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah pengumpulan data sekunder, dengan melihat laporan Good Corporate Governance Bank Syariah Mandiri dari tahun 2014-2018 . Hasil dari penelitian ini adalah hasil yang kami temukan pelaksanaan GCG yang dilakukan oleh BSM sudah sangat baik. Hal tersebut dapat terlihat dai hasil penilaian dan penghargaan yang dilakukan oleh CGPI dengan dilai sangat memuaskan.



Ketersediaan

S 936/20S 936/20Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 934/20
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 934/20
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
41501059
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.