Detail Cantuman

No image available for this title

Akuntansi Syariah

Analisis Beneficiary Accountability pada Lembaga Zakat di Indonesia (Studi Kasus: Inisiatif Zakat Indonesia)



Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pemahaman serta pelaksanaan beneficiary accountability di Inisiatif Zakat Indonesia. Penelitian ini menggunakan standar Humanitarian Accountability Partnership (HAP) 2010 sebagai alat analisis dan alat verifikasi dalam proses assessment. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan studi kasus tunggal. Teknik pengambilan data melalui proses wawancara, observasi serta dokumentasi terhadap objek yang mengacu pada standar HAP 2010. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa akuntabilitas kepada penerima manfaat belum cukup dipahami oleh amil IZI. Berdasarkan temuan dan observasi dilapangan, amil IZI telah melakukan beneficiary accountability sesuai dengan teori dan konsep beneficiary accountability. Dapat disimpulkan bahwa amil IZI belum bisa memahami beneficiary accountability secara definisi, namun dalam praktiknya amil IZI telah melakukan tahapan beneficiary accountability sesuai dengan standar HAP 2010.



Ketersediaan

S 919/20S 919/20Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
S 917/20
Penerbit STEI SEBI : Depok.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S 917/20
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
41601086
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.