Detail Cantuman

No image available for this title

Akuntansi Syariah

Persepsi Mahasiswa Jurusan Akuntansi Syariah Mengenai Lingkungan Kerja Profesi berbasis Akuntansi Syariah (Studi Kasus STEI SEBI)



Mahasiswa akuntansi syariah merupakan calon penerus, perjuang agar tegak dan berkembang ekonomi robbani. Oleh sebab itu, mereka harus mengenal dan memahami yang mereka jalani setelah lulus dari bangku perkuliahan. Masa kuliah merupakan masa pembentukan keputusan terhadap apayang akan dilakukannya selanjutnya. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana persepsi mahasiswa akuntansi syariah mengenai profesi berbasis akuntansi syariah dan mengetahui perbedaan persepsi antara mahasiswa senior dan junior. Responden dalam penelitian ini adalah mahasiswa STEI SEBI jurusan akuntansi syariah, yang terdiri dari 50 mahasiswa senior (mahasiswa semester 6
yang telah menerima mata kuliah berbasis akuntansi syariah) dan 50 mahasiswa junior (mahasiswa semester 4 yang belum menerima mata kuliah berbasis akuntansi syariah). Alat analisis yang digunakan peneliti untuk menjawab rumusan masalah adalah Uji Persepsi dan Uji Mann-Whitney sebagai uji beda nonparametrik. Hasil dari kedua pengujian tersebut, yaitu pertamamahasiswa akuntansi syariah secara keseluruhan memiliki persepsi positif terhadap lingkungan kerja profesi berbasis akuntansi syariah, kedua terdapat perbedaan persepsi antara kedua kelompok responden, persepsi mahasiswa junior lebih positif dari pada mahasiswa senior mengenai lingkungan kerja profesi berbasis akuntansi syariah.



Ketersediaan

S 302/14S 302/14Rak SkripsiTersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya


STEI SEBI REPOSITORY


Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.