Detail Cantuman
Perbankan Syariah
Pengaruh Pengelolaan Zakat Terhadap Tingginya Loyalitas Muzaki (Studi Kasus: LAZ Zakat Sukses)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengelolaan zakat (X) terhadap tingginya loyalitas muzaki (Y) pada LAZ Zakat Sukses. Metode pengumpulan data menggunakan metode kuesioner dengan teknik purposive sampling. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah variabel pengelolaan zakat dengan indikator prinsip keterbukaan, prinsip keterpaduan dan prinsip profesionalisme; variabel loyalitas muzaki dengan indikator melakukan pembelian ulang, membeli diluar lini produk atau jasa, menunjukkan kekebalan terhadap tarikan pesaing, dan mereferensikan kepada orang lain. Metode dan teknik analisis yang digunakan adalah Partial Least Square SEM (PLS-SEM) dengan aplikasi SMART PLS 3. Analisis data menunjukan bahwa semua indikator memiliki tingkat validitas yang tinggi terhadap variabel latennya. Hasil penelitian terhadap 100 muzaki menunjukkan bahwa variabel pengelolaan zakat berpengaruh
signifikan terhadap tingginya loyalitas muzaki LAZ Zakat Sukses dengan nilai koefisien jalur sebesar 45,6% (0,456). Nilai R-Square diperoleh sebesar 0,208 menunjukkan bahwa loyalitas muzaki dipengaruhi pengelolaan zakat sebesar 20,8%, sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel eksogen lainnya diluar model yang diteliti.
Ketersediaan
S 683/18 | S 683/18 | Rak Skripsi | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 683/18
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 683/18
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek |
-
|
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Afifah zahidah Rabani
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.