Detail Cantuman
Perbankan Syariah
Mengungkap Makna Bai' dan Tijarah dalam Al Quran (Penafsiran Ayat-Ayat Ekonomi)
Salah satu bentuk kegiatan perekonomian yang dilakukan oleh manusia adalah perdagangan. Mekah waktu itu merupakan pusat perdagangan dan perbelanjaan internasional yang besar. Begitu lekatnya Islam dengan aktivitas perdagangan, banyak narasi ayat-ayat al-Qur’an seakan ditujukan kepada para kaum pedagang. Al-Qur’an pertama-tama ditujukan kepada kaum pedagang tercermin dalam bahasa dan gagasannya”. Lebih spesifik, pengungkapan perdagangan dalam al-Qur’an dapat ditemui melalui lafadz bai’ dan tijarah. Dalam tulisan berikut ini dipaparkan
penelaahan secara tematis terhadap lafadz bai’ dan tijarah berikut derivasinya, yang dianalisis dengan menggunakan teori makkiyyah dan madaniyyah dan dikaji secara tematik . Dalam al-Qur’an ayat-ayat yang mengungkap lafaz bai’ dalam berbagai variasinya termuat dalam sebelas ayat yang tersebar dalam surat yang berbeda, sedangkan Pengungkapan lafadz tijarah dalam ayat-ayat al-Qur’an disebut sebanyak delapan kali yang tersebar dalam tujuh surat. Bentuk pengungkapan lafadznya seluruhnya sama dalam bentuk mashdar (ةراجت).
Ketersediaan
SM 0648/19 | SM 0648/19 | Rak Studi Mandiri | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SM 0648/19
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2019 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
SM 0648/19
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
41502041
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Farid Ikhwanuddin
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.