Detail Cantuman
Akuntansi Syariah
Analisis Pengaruh Gender dan Pengalaman Audit Terhadap Independensi Auditor
Laporan keuangan menyediakan berbagai informasi yang diperlukan oleh pengguna laporan keuangan, baik pihak internal maupun eksternal, untuk mengambil suatu keputusan yang tepat. Untuk mengetahui laporan keuangan sudah memenuhi semua karakteristik yang seharusnya, dibutuhkan pihak ketiga, auditor, untuk memeriksa laporan keuangan yang disajikan. Oleh karena itu, auditor harus memiliki sikap independen. Namun pada kenyataannya auditor sering mengalami kesulitan dalam mempertahankan sikap independen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gender dan pengalaman audit terhadap independensi auditor berdasarkan persepsi pemakai jasa audit di perbankan syariah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan analisis regresi berganda. Hasil pengujian statistik menunjukkan bahwa secara bersama-sama (simultan), gender dan pengalaman audit tidak berpengaruh terhadap independensi auditor. Dalam pengujian parsial, gender tidak berpengaruh signifikan terhadap independensi auditor dan pengalaman audit tidak berpengaruh signifikan terhadap independensi auditor.
Ketersediaan
S 451/16 | S 451/16 | Tersedia |
Informasi Detail
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
S 451/16
|
Penerbit | STEI SEBI : Depok., 2016 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
S 451/16
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subjek | |
Info Detail Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Nur Fathimah Az-zahra
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnya
STEI SEBI REPOSITORY
Repositori STEI SEBI dikembangkan sebagai tempat koleksi-koleksi karya sivitas akademika STEI SEBI disimpan & disebarluaskan.